Sumber: http://www.mediaindonesia.com/index.php?ar_id=NDYzNzM= Selasa, 25 Nov 2008 16:55 WIB Bahasa Indonesia Bisa Menjadi Bahasa Internasional MEDAN–MI: Bahasa Indonesia yang juga merupakan sebagai jati diri bangsa Indonesia bisa menjadi bahasa internasional seperti bahasa Inggris, Spanyol, Perancis dan China, karena sudah dipelajari para murid di puluhan negara.