Diakhir tahun 2015, Perusahaan Asus kembali menggemparkan pasar Smartphone dengan mengeluarkan seri terbaru mereka yaitu Asus Zenfone 2 ZE550ML dan disusul oleh pihak Lenovo yang juga mengeluarkan seri terbaru merek yaitu Lenovo Vibe X2 Pro. Kedua gadget ini pun membawa spesifikasi dan kelebihan masing-masing guna menggoda konsumen untuk membeli produk mereka.Adapapun perbedaan dari kedua gadget ini adalah : Asus Zenfone ZE550ML memiliki kecepatan CPU sebesar 4×1,8 Ghz, resolusi layar sebesar 720×1280 px, ukuran layar 5,5 Inchi dan internal 16 GB sedangkan Vibe X2 Pro memiliki kecepatan CPU sebesar 8×1,5 Ghz, Resolusi layar sebesar 1080×1920 px, ukuran layar 5,3 inchi dan internal 32 GB. Adapun persamaan dari kedua gadget ini adalah sama-sama memiliki Ram 2GB, Kamera Belakang 13 MP dan Depan 5 MP, Mendukung 64-Bit dan juga memiliki slot eksternal. Dari perbandingan tersebut dapat disimpulkan bahwa memang Lenovo Vibe X2 Pro lebih diunggulkan dibandingkan dengan Asus Zenfone ZE550ML, namun semua pilihan berada ditangan calon pembeli gadget sekalian dan sangat disarankan untuk membeli sesuai dengan kebutuhan dan badget dari calon pembeli itu sendiri.
DSK2018-A-Ali Tarmuji-1800018021-Mohammad Aldi Saputra-Review Asus Zenfone 2 (ZE550ML) Vs Lenovo Vibe X2 Pro
[arve url=”https://www.youtube.com/watch?v=4KRgRIrkr1Q&t=17s”]